Sinopsis Terbaru

Sinopsis Lonceng Cinta Episode 84 by Yohana Sitorus


Sinopsis Lonceng Cinta Episode 84 by Yohana Sitorus
Pragya duduk disamping nenek dan minta maaf.
Pragya " Aku akan pergi dari kehidupanmu dan juga Abhi,aku tidak bisa melihat kalian mendapat masalah karna aku.
Abhi menemani Pragya sampai kebawah.
Pragya " Mulai sekarang kau tidak akan melihatku lagi di rumah ini.

Aaliya dan Tanu memperhatikan mereka.
Aaliya " Ini adalah hari terbaik dalam hidupku.
Tanu " Aku akan mengingat hari ini lebih dari hari pernikahanku dan Abhi nanti.
Pragya berjalan menuju pintu sambil mengenang ritual2 pernikahannya.
Purab " Berhenti kak Pragya.
Purab menarik Pragya kembali kedalam.
Purab " Kau mempercayai video itu Abhi?
Abhi " kenapa kau datang lagi kemari?Wanita tak bermoral ini tidak pantas tinggal disini.
Purab " Bagaimana perasaanmu kalau seseorang menyebut nenek tak bermoral?

Abhi hampir menampar Purab.
Purab " Kau tidak ingat,Nenek juga berasal dari kalangan menengah.
Dia sangat mempercayai Pragya.
Aaliya " Nenek terkena serangan jantung setelah melihat video Pragya.
Purab " Apa nenek sendiri yang mengusir Pragya dari sini?

Taiji " Sebelum pingsan nenek bilang ingin bicara pada Pragya.
Aaliya " Dia wanita tak bermoral yang telah merusak citra kaum hawa.
Purab " Kaulah yang telah merusak citra kaum hawa, lihat dulu dirimu sendiri.
Tanu " Kau fikir siapa dirimu,kenapa kau ikut campur dalam urusan keluarga ini?
Purab " Kalau aku boleh bicara,kaulah yang harusnya diusir dari rumah ini,kau juga orang luar,kau tak punya hak untuk bicara.
Tanu " Berani2nya kau.
Pragya " Berhenti,Aku tidak ingin tinggal di rumah ini lagi,aku tidak mau disebut tak bermoral.

Purab " Video itu rekayasa,Sepertinya seseorang sengaja membuat sandiwara dan merekamnya.kenapa video itu hanya dikirim kepada anggota keluargamu,Pragya adalah istrinya seorang bintang, video itu harusnya dikirim ke media untuk mendapatkan uang.
Abhi " Aku akan berikan waktu 24jam.
Dia harus membuktikan dirinya tak bersalah,kalau tidak,dia sendiri yang harus pergi meninggalkan rumah ini.
Aku memberikan kesempatan ini karna nenek sangat mempercayainya.
Abhi meminta Purab meninggalkan rumahnya.

Pragya memberitahu Tanu kalau dia tidak semudah itu pergi dari rumah Abhi.

Bulbul menelfon Pragya,Pragya memberitahu bahwa neneknya Abhi kena serangan jantung setelah melihat video itu dan Purab datang menyelamatkannya sebelum diusir Abhi.
BACA SELANJUTNYA : 
Sinopsis Lonceng Cinta Episode 85

0 Response to "Sinopsis Lonceng Cinta Episode 84 by Yohana Sitorus"