Sinopsis Lonceng Cinta Episode 289 by Yohana Sitorus
Taiji mengepel dengan mengeluh.
Taiji " Pragya telah membuatku menjadi pembantunya.
Ronnie mengancam tidak akan memberi makan siang kalau Taiji sampai istirahat.
Ronnie melihat Aaliya bersantai dengan makan apel,Ronnie menyuruhnya bekerja.
Aliya mengancamnya dengan menggunakan pisau.
Pragya " Ada apa ini.
Ronnie " Aaliya mengancam akan melenyapkanku.
Aaliya " Aku tidak akan menuruti perintahmu.
Aku adalah adiknya sang bintang rock dan Tanu ini calon istrinya.
tidak baik jika kau membuatku marah.
Aku akan merusak wajahmu.
Pragya menarik tangan Aaliya.
Pragya " Silahkan rusak.
Disini.
Disini.
Aaliya melempar pisaunya,Pragya mengambilnya dengan kain, dia mengarahkannya ke wajah Tanu.
Pragya " Kau,cepat cuci piring atau sahabatmu yang akan bertanggungjawab atas lenyapnya dirimu.
Dan kau Aaliya,jagang buat masalah lagi,bantu kakak iparmu.
Purab bersama Bulbul datang ke rumah Pragya,mereka terkejut saat melihat Mithali mengepel.
Mithali mengadu pada mereka.
Purab " kenapa kakak mematuhi perintahnya sementara dia tidak ada disini.
Mithali menunjuk kearah Ronnie yang telah tidur.
Abhi turun dari kamar, dia menyiram air kearah Ronnie.
Ronnie " Salam.
Aku adalah asisten pribadi kak Pragya.
Pragya melihat daftar nama karyawan,dia terkejut melihat 10 rekening palsu dari nama karyawan yang sebenarnya tidak ada.
Abhi masuk ke kamar , dia memaksa Pragya untuk memecat Ronnie.
Pragya menerima telfon dari salah seorang karyawannya,karyawannya memberitahu bahwa Purab yang menandatangani berkas2 karyawan palsu itu.
Pragya teringat dengan rencana Aaliya untuk menjebak Purab.
Pragya turun kebawah , dia bicara dengan Ronnie,dia sengaja mengeraskan suara agar Aaliya mendengar.
Pragya " Seseorang akan datang , dia akan memberikan koper penuh uang padaku.
Aaliya bersama Tanu mendengarnya dan berencana untuk mencurinya.
Nenek melihat Pragya naik keatas.
Nenek " Pragya.
Menghadap kesana sambil bicara.
Pragya bersama nenek saling membelakangi.
Nenek menanyakan Abhi bersama pekerjaan dikantor.
Pragya memberitahu bahwa ada 10 rekening palsu didaftar karyawannya.
Pragya " Purab akan disalahkan kalau aku memberitahu Abhi.
Pragya pura2 memarahi nenek saat melihat nenek Indu datang mendekati mereka.
Seorang wanita menghalangi, dia melarang Pragya masuk kekamar.
Pragya " Siapa kau.
Payal " Payal.
Asisten pribadi Abhishek Mehra.
BACA SELANJUTNYA :
Sinopsis Lonceng Cinta Episode 290
0 Response to "Sinopsis Lonceng Cinta Episode 289 by Yohana Sitorus"